Dilanjut, "dari hasil penyelidikan tim gabungan Polda Aceh, Polres Aceh Timur dan Polres Aceh Utara menemukan informasi bahwa kelompok kriminal bersenjata itu dikenal dengan nama 'Setan Botak Peureulak' yang diketahui merupakan kelompok perompak laut di perairan Aceh," kata Kombes Misbah.
Dijelaskannya, kelompok kriminal bersenjata ini memiliki sandi huruf "R" di lambung kapal atau boat yang mereka tumpangi. Dimana sandi tersebut sudah dihapus namun masih berbekas pasca pembunuhan terhadap Bripka Anumerta Faisal dini hari kemarin.
"Menurut informasi yang didapat bahwa