1 Pekerja Tewas, Dua Lainnya Luka Bakar Serius Akibat Ledakan Pipa Gas Proyek PLTP Sarulla

author photo
Ikuti terus Info berita ter update di Moltoday.com...Kirim info seputar berita, wisata, kuliner, promo, ke No Whatsapp : 0813 7575 5988

Publisistik  : Bern.M
Editor        : Redaksi

TAPUT,MOLTODAY.COM  | Info peristiwa yang mengejutkan salah satu pipa gas proyek Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) yang berada di Desa Simataniari Kec.Pahae Julu, Tapanuli Utara Pada Selasa (5/3/2019) meledak. 

Dari kejadian tersebut di infokan 1 (satu) pekerjaan meninggal dunia dan 2 (dua) lainnya mengalami luka bakar yang hebat.
intro1

Berita Terkait

Komentar Anda