Barisan Pelopor Indonesia Hadirkan DirBintibmas Baharkam POLRI pada Gelar Diskusi Kebangsaan di Palembang

author photo
Ket foto :
DirBintibmas Baharkam Polri
Brigjen Pol Drs Edi Setio.

Moltoday.com-Palembang |"Menolak Keras Hoax, Sara, Paham Radikalisme Fundamental Di Indonesia"  Tema yang tertuang dalam Diskusi Kebangsaan Barisan Pelopor Indonesia (BPI), yang digelar pada Rabu (19/12) di Hotel Swarna Dwipa Palembang.

Ket foto: Ketu DPW KPNPARI Sumut (kiri), Brigjen Pol Drs Edi Setio, Ketum BPI Drs TB Rahmad Sukendar,SH.MH, dan Bendahara Umum BPI (kanan)

P
ada kegiatan diskusi Kebangsaan Barisan Pelopor Indonesia (BPI) menghadirkan DirBintibmas Baharkam Polri Brigjen Pol Drs Edi Setio.


Dalam kesempatan, DirBintibmas Baharkam Polri Brigjen Pol Drs Edi Setio menyampaikan makalah terkait Radikalisme Fundamental yang masuk di Indonesia di hadapan seratusan Barisan Pelopor Indonesia Sumsel dan OKP, Tokoh Masyarakat serta Pejabat Pemprov Sumsel dan Pemkot Palembang serta insan pers dan undangan lainnya yang menghidiri.


Edi Setia mengajak seluruh undangan yang hadir untuk sama - sama berani menolak Paham Radikalisme Fundamental di Indonesia.

Terpisah, Ketua Umum Barisan Pelopor Indonesia, Tubagus Rahmad Sukendar menyampaikan apresiasinya dan mengucapkan terimakasih atas atensi dan dukungan semua pihak. " Terimakasih sekali kepada semua jajaran, yang telah hadir dalam Diskusi Kebangsaan kali ini, hingga acara ini berlangsung dengan sukses dan kondusif. Ini suatu bukti, bahwa kita tetap solid dalam naungan kebersamaan," ringkasnya.***(Red)

Sumber artikel : Jayantaranews.com
Editing : Redaksi Moltoday.com

Berita Terkait

Komentar Anda